Selamat Datang di
Program Studi Magister

"Pendidikan Guru Sekolah Dasar"

Program Pascasarjana
Universitas Negeri Manado

65

Mahasiswa

12

Dosen

15

Lulusan

85

Penelitian

Universitas Negeri Manado (Unima)

Universitas Negeri Manado (Unima) sebelumnya bernama Institut Keguruan dan Ilmu Pendidikan Manado (IKIP Manado). IKIP Manado didirikan berdasarkan SK Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor. 2450/KB/1955 tanggal 22 September 1955. Dekan PTPG Tondano yang pertama adalah Prof. Mr. G. M. A. Inkiriwang (1955-1956).

Sejak 2 September 2020 sampai sekarang Unima dipimpin Rektor Prof. Dr. Deitje Adolfien Katuuk, M.Pd. Tonggak sejarah penting lainnya adalah pada tahun 1986 IKIP Manado berpindah kampus dari Manado ke Tonsaru Tondano. Kemudian konversi IKIP Manado menjadi Universitas Negeri Manado (Unima) yang diresmikan oleh Menteri Pendidikan Nasional Yahya Muhaimin pada tanggal 13 September 2000 sesuai Surat Keputusan Presiden RI No 127 tahun 2000

Dengan Visi Unima saat ini adalah “UNIMA UNGGUL, INOVATIF BERDASARKAN MAPALUS”

Rilis Berita

“Pendidikan itu tidak hanya di dalam kelas, bukan hanya guru, tetapi juga orang tua, dan bagaimana kita berinteraksi dengan masyarakat.”

"Nadiem Makarim"


PENGUMUMAN

Vaksinisasi

Yth bpk/ibu yang akan menjalankan vaksinasi besok hari untuk mempersiapkan: 1. KTP dan BPJS/Askes 2. Nomor HP Aktif Untuk SMS 3. Membawa alat tulis masing" 4.Gunakan lengan pendek. Vaksin disuntikan ke deltoid atau otot yang berada di lengan bagian atas. Dalam prosesnya, penerima vaksin akan diminta untuk menarik lengan baju dan tenaga kesehatan akan melakukan tindakan sterilisasi dan penyuntikan. Sehingga, pemilihan pakaian bisa jadi memudahkan selama proses pemberian vaksin. "Jika memungkinkan, sangat baik apabila menggunakan pakaian lengan pendek saat divaksinasi untuk mempermudah tenaga kesehatan dalam pemberian vaksin. Apabila tidak memungkinkan menggunakan lengan pendek, gunakanlah pakaian dengan lengan yang longgar dan mudah digulung, atau tutupi lengan pendek dengan luaran panjang (seperti kardigan atau jaket) yang bisa dilepas sewaktu-waktu. Terima kasih. Salam unima mapalus